Menu

Mode Gelap
Ngaji Burdah Syarah Mbah Sholeh Darat (25) NU Peduli Bersama Kemenag Jepara Salurkan Bantuan Bagi Warga Dorang Belajar Dari Geomorfologi “Banjir” Eks Selat Muria, Mau Diapakan? Mbah Dimyathi: Jadi Wali Itu Mudah, Ngaji Lebih Sulit!! Ngaji Burdah syarah Mbah Sholeh Darat  ( 2 )

Kabar · 7 Jun 2016 06:40 WIB ·

Menjadi Wanita Produktif


 Menjadi Wanita Produktif Perbesar

menjadi wanita produktif JEPARA – Menjadi perempuan produktif merupakan impian semua orang, tak terkecuali bagi perempuan Desa Dermolo Kecamatan Kembang, yang ingin menjadi perempuan produktif dan tidak menggantungkan perekonomian keluarga kepada suami belaka.

Perempuan Desa Dermolo yang tergabung dalam Kelompok Perempuan Cahaya Mandiri sangat antusias memperhatikan penjelasan trainer Muammaroh dari UPPKS BKKBN Jepara, mengenai tahapan – tahapan membuat kue yang baik dan benar pada pelatihan kewirausahaan yang diselenggarakan Lakpesdam NU Jepara di Balai Desa Dermolo, 4 Juni 2016. Pelatih dalam pelatihan kewirausahaan tersebut merupakan juara II Adikarya Pangan Nasional 2015.

Nur Rohmat, sekretaris Lakpesdam NU Jepara berharap pelatihan wirausaha ini dapat bermanfaat bagi perempuan Desa Dermolo, khususnya perempuan yang tergabung dalam Kelompok Perempuan Cahaya Mandiri. Dengan pelatihan wirausaha ini perempuan Desa Dermolo dapat menjadi perempuan yang produktif dan mandiri.

Pelatihan diikuti 30 peserta yang berasal dari Kelompok Perempuan Cahaya Mandiri. Kelompok ini  merupakan salah satu kelompok perempuan  dampingan Lakpesdam NU Jepara yang mempunyai latar belakang berbeda seperti NU, Muhammadiyah dan Nasrani.

Hadi Patenak, petinggi Desa Dermolo mengapresiasi program pelatihan kewirausahaan Lakpesdam yang menuntut perempuan untuk mandiri dan produktif. Hadi Patenak juga berharap ilmu yang didapat dari pelatihan wirausaha untuk segera dipraktikkan di rumah masing-masing sehingga dapat membantu perekonomian keluarga. (kunjariyanto)

Artikel ini telah dibaca 45 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ngaji Burdah Syarah Mbah Sholeh Darat (25)

5 April 2024 - 15:18 WIB

Kiai Hisyam Zamroni (Wakil Ketua PCNU Jepara), Ngaji Burdah Syarah Mbah Sholeh Darat.

Tidak Pandang Suku, Agama dan Ras, NUPB Jepara Siap Bantu Korban Bencana

31 Maret 2024 - 21:57 WIB

NU Peduli Bersama Kemenag Jepara Salurkan Bantuan Bagi Warga Dorang

20 Maret 2024 - 19:56 WIB

Belajar Dari Geomorfologi “Banjir” Eks Selat Muria, Mau Diapakan?

19 Maret 2024 - 13:50 WIB

Kisah Raden Kusen, Senopati Terakhir Majapahit Saat Menghadapi Gempuran Demak (2)

18 Maret 2024 - 23:03 WIB

Mbah Dimyathi: Jadi Wali Itu Mudah, Ngaji Lebih Sulit!!

16 Maret 2024 - 23:52 WIB

Trending di Kabar