Menu

Mode Gelap
Peduli Hutan Muria, Ratusan Siswa MTs dan MA Safinatul Huda Ikuti Matsama Bareng Perhutani NU Sorong Papua Kirimkan Santri ke Jepara, Salah Satunya Kuliah di UNISNU Dimakamkan di Mayong, Ini Kisah Raden Ayu Mas Semangkin Sang Senopati Perang Lereng Muria Rayakan 1 Muharram, NU Ranting Bulungan Gelar Doa Bersama Pawai Obor Warga NU Desa Bawu Sambut Tahun Baru 1446 Hijriyah, Momentum Perkuat Semangat Hijrah ke Arah Kebaikan

Kabar · 5 Sep 2016 09:28 WIB ·

Hidupkan Kembali “Afkar” Lewat Pelatihan Jurnalistik


 Hidupkan Kembali “Afkar” Lewat Pelatihan Jurnalistik Perbesar

Pelatihan Jurnalistik SMK Kholiliyah Bangsri

Pelatihan Jurnalistik di SMK Kholiliyah Bangsri 1-2 September 2016

JEPARA – Tahun 2013 dan 2014 SMK Kholiliyah Bangsri Jepara berhasil menerbitkan majalah tahunan Afkar. Setelah itu hingga saat ini majalah vakum, belum diterbitkan lagi.

Nah, untuk menghidupkan kembali majalah berjargon berpikir, bertindak dan berkarya Lembaga Pers Siswa (LPS) Afkar melaksanakan kegiatan Pelatihan Jurnalistik Tingkat Dasar (PJTD) yang dilaksanakan Kamis-Jum’at (01-02/09/16).

Selama dua hari, 25 peserta dari SMP IT dan SMK Kholiliyah memperoleh materi pengenalan jurnalistik, menulis artikel, sastra dan berita. Adapun pemateri berasal dari pegiat jurnalistik sekolah dan madrasah.

Pasang surutnya kegiatan jurnalistik di sekolah tersebut, kata Sahal Humami pembina ekskul lantaran minimnya SDM dari siswa. Setelah vakum 1 tahun ada siswa yang memiliki inisiatif untuk menghidupkan kembali kegiatan tulis-menulis tersebut.

Guru yang sering disapa Gus Humam ini mengemukakan karena ditugasi untuk membimbing jurnalistik dari pihak sekolah sebisa mungkin pihaknya bekerja keras mengembangkannya.

“Setiap Sabtu seminggu sekali kita ada latihan rutin dengan pemberian materi. Sebelum PJTD kemarin juga kami mengadakan pra PTJD agar peserta ada gambaran sebelum pelatihan,” tambahnya.

Kegiatan tersebut imbuhnya untuk membekali ilmu jurnalistik juga untuk meneruskan produksi majalah tahunan edisi berikutnya. (sm)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Peduli Hutan Muria, Ratusan Siswa MTs dan MA Safinatul Huda Ikuti Matsama Bareng Perhutani

19 Juli 2024 - 15:01 WIB

NU Sorong Papua Kirimkan Santri ke Jepara, Salah Satunya Kuliah di UNISNU

16 Juli 2024 - 16:16 WIB

Prihatin Pengguna Transportasi Umum Menurun, Mahasiswa Unisnu Ciptakan Aplikasi JETA

14 Juli 2024 - 22:46 WIB

Rayakan 1 Muharram, NU Ranting Bulungan Gelar Doa Bersama

10 Juli 2024 - 11:52 WIB

Pawai Obor Warga NU Desa Bawu Sambut Tahun Baru 1446 Hijriyah, Momentum Perkuat Semangat Hijrah ke Arah Kebaikan

10 Juli 2024 - 01:31 WIB

Peserta Pawai Obor Desa Bawu berjalan kaki menyambut Tahun Baru Islam 1446 H

YPM NU Jepara Boyong Empat Tropy Juara di Gebyar PAUD dan TPQ Tingkat Jateng

9 Juli 2024 - 09:41 WIB

Trending di Kabar