Menu

Mode Gelap
Peduli Hutan Muria, Ratusan Siswa MTs dan MA Safinatul Huda Ikuti Matsama Bareng Perhutani NU Sorong Papua Kirimkan Santri ke Jepara, Salah Satunya Kuliah di UNISNU Dimakamkan di Mayong, Ini Kisah Raden Ayu Mas Semangkin Sang Senopati Perang Lereng Muria Rayakan 1 Muharram, NU Ranting Bulungan Gelar Doa Bersama Pawai Obor Warga NU Desa Bawu Sambut Tahun Baru 1446 Hijriyah, Momentum Perkuat Semangat Hijrah ke Arah Kebaikan

NU Milenial · 27 Mei 2023 00:09 WIB ·

PC IPNU Dan PC IPPNU Kabupaten Jepara adakan Audiensi Dengan Pejabat Bupati (PJ BUPATI) Kabupaten Jepara


 PC IPNU dan IPPNU Foto bersama Ka. Disdikpora Jepara dan PJ. Bupati Jepara Perbesar

PC IPNU dan IPPNU Foto bersama Ka. Disdikpora Jepara dan PJ. Bupati Jepara

nujepara.or.id –Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Nadhlatul Ulama (PC IPNU) Dan Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Putri Nahdhatul Ulama ( PC IPPNU) Kabupaten Jepara menggelar Audiensi Dengan Pejabat Bupati (PJ BUPATI) Kabupaten Jepara pada Kamis (25/05/2023) di Kantor Bupati Jepara.

Kegiatan ini merupakan rangkaian persiapan menjelang kegiatan Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) serta Konfrensi Cabang yang akan dilakukan pada bulan Juni-Juli 2023.

Jelly Andrian selaku ketua PC IPNU Jepara mengungkapkan bahwa kegiatan ini merupakan jalinan komunikasi dan konsolidasi antara PC IPNU dan IPPNU dengan Pemerintah Kabupaten Jepara sehingga kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan PC IPNU dan IPPNU bisa terjalin kerja sama yang baik terutama rangkaian kegiatan Porseni dan Konfercab. “Yang merupakan kegiatan pamungkas PC IPNU dan IPPNU periode 2021 – 2023 ini” ungkapnya.

Edy Supriyanta selaku PJ Bupati Jepara menerima dengan baik audensi tersebut. Sebagai perwakilan pemerintah mengingatkan dan memberi masukan bahwa kegiatan ini harus di persiapkan dengan baik serta mendukung penuh kegiatan yang dilakukan oleh PC IPNU Dan IPPNU Jepara

“Kami mendukung kegiatan ini dan siap membantu dengan semampu kami” ungkapnya

Kegiatan ini juga Dihadiri oleh ketua dan perwakilan Organisasi perangkat daerah atau kepala dinas terkait guna mempermudah komunikasi antar pemerintah .

Diah Wiat Rina Lilik selaku ketua PC IPPNU Jepara mengungkapkan Audiensi ini bermaksud menyampaikan progres kegiatan PC IPNU IPPNU sekaligus bersilaturahmi dengan Bapak PJ Bupati. dan meminta kepada Pemerintah Kabupaten Jepara melibatkan IPNU IPPNU dalam setiap program kegiatan yang dilaksanakan Pemerintah Jepara. serta menyampaikan kegiatan akhir priode PC IPNU IPPNU terkait porseni dan konferensi cabang

“Agar pemerintah kabupaten jepara bisa mensupport dan ikut berkonstribusi mensukseskan dalam acara tersebut” ungka Diah Kegiatan ini akan diikuti oleh Ranting dan komisariat IPNU dan IPPNU Se-kabupaten Jepara.

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Peduli Hutan Muria, Ratusan Siswa MTs dan MA Safinatul Huda Ikuti Matsama Bareng Perhutani

19 Juli 2024 - 15:01 WIB

NU Sorong Papua Kirimkan Santri ke Jepara, Salah Satunya Kuliah di UNISNU

16 Juli 2024 - 16:16 WIB

Ratusan Guru Ikuti Gebyar Festival PAUD dan TPQ YPM NU Cabang Jepara, Juara Dikirim ke Tingkat Provinsi Jateng 

28 Juni 2024 - 01:59 WIB

Peserta terlihat antusias mengikuti lomba yang diadakan saat Gebyar Festival Paud dan TPQ YPM NU Cabang Jepara. 

Lantik IPNU-IPPNU Ranting Banjaragung, Ketua MWC NU Bangsri: Fokus Kaderisasi

1 Juni 2024 - 09:55 WIB

Pengurus IPNU IPPNU Ranting Desa Banjargung periode 2024 - 2026 dilantik, Jumat (31/5/2024). Para pengurus yang baru diinstruksikan fokus kaderisasi para pelajar yang diproyeksikan menjadi generasi masa depan andalan Nahdlatul Ulama.

Peneliti dan Akademisi dari Singapura Kunjungi MA NU Al-mustaqim, Beri Pesan Ini untuk Santri dan Pelajar

15 Mei 2024 - 10:39 WIB

Kepala MA NU Al-mustaqim, H. Sholahuddin MA menyerahkan kenang-kenangan kepada ketua rombongan peneliti dan akademisi dari Singapura, Mohamed Imran Mohamed Taib.

MATAN: Oase Pergerakan Tasawuf Milenial

13 Mei 2024 - 18:04 WIB

Sampul Buku Tasawuf Pergerakan, Sejarah Berdirinya MATAN dan Jalan Pengabdian Hamdani Mu'in
Trending di Kabar