Menu

Mode Gelap
Reuni Majelis Alumni IPNU-IPPNU Nalumsari: Menjaga Spirit Santri untuk Kemajuan Jepara Bupati Jepara Apresiasi Peluncuran Ruko MWC NU Batealit, Diproyeksikan Sokong Kemandirian Ekonomi Warga Nahdliyin Halal Bihalal Bersama NU, Muhammadiyah, Tokoh Lintas Agama dan Pemkab Jepara, Ini Pesan Rais Syuriah Gus Yatun UNISNU Jepara Gelar Halalbihalal 2025: Ajang Silaturahmi dan Ruang Aspirasi untuk Kemajuan Kampus Solusi Praktis Bayar Zakat Fitrah via Online, Begini Penjelasannya

UNISNU · 17 Agu 2024 10:31 WIB ·

Pupuk Kekompakan dan Kebersamaan, KKN Unisnu Rayakan Kemerdekaan Indonesia di RA Manba’ul Ulum Ngasem


 Pupuk Kekompakan dan Kebersamaan, KKN Unisnu Rayakan Kemerdekaan Indonesia di RA Manba’ul Ulum Ngasem Perbesar

JEPARA (nujepara.or.id) – KKN Unisnu angkatan ke-XVII turut merayakan Kemerdekaan Indonesia RA ke-79. Perayaan ini dilaksanakan di RA Manba’ul Ulum Ngasem dengan melibatkan para peserta siswa-siswi (16/8-2024). Tujuan perayaan ini adalah untuk memupuk kekompakan dan kebersamaan melalui lomba-lomba sehingga kita bisa merasakan bagaimana motivasi para pejuang zaman dulu meraih kemerdekaan. Hal ini disampaikan Indah Nuraini mahasiswa KKN Unisnu sekaligus koordinator lomba. “Kegiatan ini memotivasi anak-anak untuk tampil berani dan berjiwa kompetisi. Selain itu. Lomba berkelompok akan mengasah kreativitas dan kerja sama tim,” ungkapnya. Lomba-lomba yang terselenggara meliputi estafet sponge, estafet kardus, mengumpulkan tutup botol menggunakan capitan penjemur baju dan menjaga telur naga.

Sementara itu, menurut guru RA Manba’ul Ulum menyatakan bahwa senang sekali bisa bekerja sama dan banyak dibantu oleh mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) untuk memeriahkan kemerdekaan Indonesia dengan menggelar lomba – lomba yang menyenangkan, anak – anak juga sangat senang dan aktif mengikuti lomba . Anak – anak juga berani dan tidak malu atau takut untuk berlomba , kakak – kakak KKN juga sangat membantu dalam mengkondisikan anak – anak agar teratur dan tidak berebut saat lomba. Ini adalah pengalaman dan kerja sama yang menyenangkan.

Atika KKN Unisnu Desa Ngasem

Artikel ini telah dibaca 57 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

UPZ Unisnu Jepara Sukses Kelola Dana Zakat dan Infaq Rp 1,2 Miliar, Dimaksimalkan untuk Beasiswa, Modal Usaha Hingga Bantu Warga Kurang Mampu

25 Maret 2025 - 19:01 WIB

Pengurus UPZ Unisnu Jepara menyampaikan laporan tahunan 2024 dan laporan akhir masa khidmah (2020-2025) kepada jajaran Yaptinu Jepara, Senin (24/3/2025).

Gelar JIA di UNISNU, Ajang Kompetisi Sains dan Inovasi Bagi Pelajar Jepara

19 Februari 2025 - 16:14 WIB

Kenalkan Kearifan Lokal Jepara, 5 Negara Terlibat di Program International Youth UNISNU

18 Februari 2025 - 11:17 WIB

Asah Kompetisi Bidang Pendidikan, FTIK UNISNU Sukses Gelar EduTechnoFest 2025

18 Februari 2025 - 11:04 WIB

Mahasiswa PAI UNISNU ikuti Kuliah Komparasi Aswaja Komunitas Muslim di Negeri Beruang Merah, bareng Dr. Amy dari PCINU Federasi Rusia

13 Desember 2024 - 10:01 WIB

Arafani, Mahasiswi UNISNU Sabet Prestasi di Lomba Esai Hari Santri Lakpesdam PWNU Jateng

6 Desember 2024 - 14:16 WIB

Trending di Kabar