Menu

Mode Gelap
Mahasiswa PAI UNISNU ikuti Kuliah Komparasi Aswaja Komunitas Muslim di Negeri Beruang Merah, bareng Dr. Amy dari PCINU Federasi Rusia Tanggap Bencana, PCNU Jepara Gelar Rakor, Jalin Sinergi dengan Pemerintah dan Elemen Lainnya Belajar dari Kasus Gus Miftah : Dakwah Harus Mengutamakan Akhlak Arafani, Mahasiswi UNISNU Sabet Prestasi di Lomba Esai Hari Santri Lakpesdam PWNU Jateng Pengajian Umum Gus Muwafiq, Sedekah Bumi Desa Tanjung Jepara

Kabar · 6 Sep 2019 00:10 WIB ·

Ratusan Warga Antusias Ikuti Pawai Oncor dan Gebyar Lampion


 Ratusan Warga Antusias Ikuti Pawai Oncor dan Gebyar Lampion Perbesar

Pawai Oncor “Damar Suluh Aqa’id” meriahkan Tahun Baru Hijriyah Desa Guyangan.

nujepara.or.id – Peringatan Tahun Baru Hijriyah 1441 H di Desa Guyangan Kecamatan Bangsri Kabupaten Jepara terpusat di Dukuh Umbuk-umbuk.

Kegiatan ini merupakan serangkaian acara Pekan Budaya Kirab Agung Sego Suro dan Haul KH Musthofa Abdul Hamid yang berlangsung mulai tanggal 31 Agustus sampai dengan 8 September 2019

Oncor Culture Festival Malam 1 Suro ini disetting dengan runtutan acara berupa Pawai Oncor “Damar Suluh Aqa’id” dan Gebyar Lampion “Asmaul Husna” yang diikuti oleh ratusan warga Dukuh Umbuk-umbuk dan sekitarnya dengan berjalan keliling lingkungan dengan start di depan masjid Baitul Mu’minin depan Makam KH. Mustofa Abdul Hamid dan finish di pertigaan cikal bakal Dukuh Umbuk-umbuk dengan ritual tirakatan dan mujahadah bersama seluruh warga.

Antusiasme pengunjung dan warga sekitar sangat tinggi dari berbagai daerah. Banyak warga dari luar yang turut hadir menyaksikan kegiatan yang penuh filosofi ini.

Kemasan tirakatan yang tidak sekadar seremonial belaka, tetapi dirangkai dengan penuh makna dan nuansa islami karena menyambut tahun baru Hijriyah sekaligus tahun baru Saka.

Harapan besar panitia kegiatan ini berjalan dengan lancar serangkaian acara yang berlangsung sepekan sampai akhir di puncak acara Kirab Agung Sego Suro tanggal 7 September 2019 dan pengajian bersama Majelis Zikir dan Maulidur Rasul Al-Khidmah. (Faiz Abdurrahman)

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mahasiswa PAI UNISNU ikuti Kuliah Komparasi Aswaja Komunitas Muslim di Negeri Beruang Merah, bareng Dr. Amy dari PCINU Federasi Rusia

13 Desember 2024 - 10:01 WIB

Tanggap Bencana, PCNU Jepara Gelar Rakor, Jalin Sinergi dengan Pemerintah dan Elemen Lainnya

9 Desember 2024 - 22:41 WIB

Jajaran NU - Peduli Bencana PCNU Jepara menggelar rakor seiring potensi terjadinya bencana imbas hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Jepara dalam beberapa hari terakhir.

Belajar dari Kasus Gus Miftah : Dakwah Harus Mengutamakan Akhlak

6 Desember 2024 - 14:57 WIB

Arafani, Mahasiswi UNISNU Sabet Prestasi di Lomba Esai Hari Santri Lakpesdam PWNU Jateng

6 Desember 2024 - 14:16 WIB

“Thoriqoh Al Mu’tabaroh Itu Semuanya dari Nabi, yang Beda Hanya Faidnya” Pesan Kiai Masduqi Saat Manaqib Kubro, Istighotsah dan Temu Mursyid di Ponpes Mangunan

2 Desember 2024 - 18:01 WIB

Manaqib Kubro Idaroh Syu'biyah Jatman Kabupaten Jepara digelar di Ponpes An-nur Mangunan Tahunan Jepara, Minggu (1/12/2024)

Haul Sultan Hadlirin Mantingan ke-491, Prof KH. Said Aqil Siradj Ingatkan NU sebagai Benteng Akidah Aswaja

19 November 2024 - 02:00 WIB

Trending di Headline