Menu

Mode Gelap
Peneliti dan Akademisi dari Singapura Kunjungi MA NU Al-mustaqim, Beri Pesan Ini untuk Santri dan Pelajar NU – Muhammadiyah Jepara Siap Kawal Pilkada Berkualitas, Ini 6 Komitmen dan Seruan untuk Para Stakeholder MATAN: Oase Pergerakan Tasawuf Milenial Genjot Kualitas SDM, YPMNU Gelar Pembekalan untuk Pengurus, Guru PAUD & TPQ Muslimat NU Kecamatan Jepara 2 Nama Terlalu Sedikit, Lebih Banyak Calon Lebih Baik

Uncategorized · 8 Agu 2023 04:33 WIB ·

Gandeng Kominfo RI PBLDNU gelar TOT Literasi Digital di Pesantren Jepara


 Gandeng Kominfo RI PBLDNU gelar TOT Literasi Digital di Pesantren Jepara Perbesar

nujepara.or.id – Literasi Digital yg merupakan trand globalisasi saat ini terutama dalam dunia teknologi informasi dan komunikasi menjadi perhatian banyak pihak baik kalangan pendidikan ekonomi bisnis politik dan lainya.
Responsivitas teknologi informasi dan komunikasi tersebut juga dilakukan dalam dunia pesantren. Kominfo RI kerjasama PBLDNU menggelar pelatihan TOT Literasi digital sebagai wujud kepedulian pada pesantren supaya melek literasi Digital di era global. ToT sehari yg dilaksanakan di pondok pesantren An Najah Petekeyan Tahunan Jepara pada Senin 31 Juli 2023 yg dihadiri peserta dari multi kalangan sejumlah 85 peserta sesuai ketentuan KOMINFO RI.

Dalam sambutanya srcara daring Gus Yahya menegaskan perlu literasi Digital bagi semua kalangan terutama pesantren supaya melek literasi Digital. Dirjend Kominfo RI srcara daring dalam sambutanya juga menegaskan perlu akselarasi mengikuti perkembangan dunia dunia digital yang serentak terjadi di semua belahan dunia.

Sementara Kyai Shohibul Itmam sebagai tuan rumah sekaligus pengasuh pesantren An Najah mengajak semua kalangan terutama pesantren sudah saatnya berbenah menuju jaringan digital dan melek literasi Digital. Santri dan pesantren sudah saatnya mengambil peran penting dalam setiap perubahan” imbuhnya dalam sambutanya.
ToT literasi Digital ini diharapkan mampu mendongkrak dan memicukan kesadaran pendidikan khususnya melalu literai digital sungai data base pusat informasi dan ilmu pengetahuan.

Pelatihan TOT Literasi digital dg tema tema membumikan literasi beradab era digital dihadiri juga oleh ketua DPRD Jepara, pihak Muspida, Camat serta TNI dan kepolisian di kabupaten Jepara.
TOT ini dipandu dua narasumber nasional dari Kominfo RI Bpk . Mustafid dari Jogjakarta dan Bpk. Aji Nugroho yg juga ketua Pw LDNU Jawa tengah. Para narasumber menegaskan bahaya aliran yg merusak NU dannpesantren sehingga perlu membendungnya dengan penguatan literasi di kalangan santri dan pesantren,

Artikel ini telah dibaca 16 kali

Baca Lainnya

Mengevaluasi Kualitas Ibadah Pasca-Lebaran

7 Mei 2024 - 07:44 WIB

Ilustrasi gambar memanjatkan doa

PCNU Jepara Selenggarakan BIMTEK Gabungan Sistem Pengelolaan (SIPNU) Untuk MWC NU Kedung Dan Pecangaan

8 Januari 2024 - 11:30 WIB

LTN Dorong Pelajar NU di Jepara Warnai Ruang Digital dengan Konten Kreatif Islam Moderat

11 Desember 2023 - 11:48 WIB

Ngaji Filosofi: Siapa Manusia Yang Sukses Meneladani Nabi Muhammad?

28 September 2023 - 22:58 WIB

Urai Kemacetan Di Wilayah Industri, Polres Jepara Bentuk Supeltas

8 Agustus 2023 - 04:38 WIB

Kepolisian Resor (Polres) Jepara melakukan pengukuhan kepada Sukarelawan Pengatur Lalu Lintas (Supeltas) yang ada di wilayah Kabupaten Jepara.

Momen 10 Muharram, GP Ansor Tahunan Gelar Mujahadah Malam

29 Juli 2023 - 07:56 WIB

Trending di Ansor