Menu

Mode Gelap
Peduli Hutan Muria, Ratusan Siswa MTs dan MA Safinatul Huda Ikuti Matsama Bareng Perhutani NU Sorong Papua Kirimkan Santri ke Jepara, Salah Satunya Kuliah di UNISNU Dimakamkan di Mayong, Ini Kisah Raden Ayu Mas Semangkin Sang Senopati Perang Lereng Muria Rayakan 1 Muharram, NU Ranting Bulungan Gelar Doa Bersama Pawai Obor Warga NU Desa Bawu Sambut Tahun Baru 1446 Hijriyah, Momentum Perkuat Semangat Hijrah ke Arah Kebaikan

Kabar · 31 Des 2020 08:37 WIB ·

Cegah Penyebaran Covid-19, PMII Jepara Gelar Bakti Sosial ke Sejumlah Pesantren


 Cegah Penyebaran Covid-19, PMII Jepara Gelar Bakti Sosial ke Sejumlah Pesantren Perbesar

nujepara.or.id – Untuk mencegah penyebaran Covid-19 di Pesantren PMII Cabang Jepara melaksanakan Bakti Sosial ke sejumlah pesantren yang ada di Jepara pada Rabu (30/12).

Adapun pesantren yang dijadikan lokasi Bakti Sosial yakni Pesantren Al Inayah Guyangan Bangsri, Pesantren Nurul Qur’an Pekalongan Batealit, dan Pesantren Darul Ulum Putri 2 Donorojo.

Untuk bantuan yang diserahkan ke tiga pesantren tersebut berupa 1.230 masker, 900 pcs handsanitizier, 150 box Vitamin C, dan 15 unit tangki disinfektan beserta tabletnya.

Ketua PMII Jepara, Asep Rojudin mengatakan melihat penyebaran Covid-19 di Jepara yang semakin tinggi pihaknya berikhtiar membantu pemerintah pusat dan daerah menekan penyebaran Covid di pesantren. “Semoga bantuan kami berguna dan bermanfaat,” harapnya.

Asep menambahkan Baksos diselenggarakan juga bagian dari jalinan silaturahim PMII Jepara dengan sejumlah kiai yang ada di Jepara.

Pengasuh Pesantren Al Inayah, K M Ibnu Ziyad mengapresiasi Baksos tersebut. “Kami berterima kasih kepada PMII Jepara semoga bantuan ini bermanfaat bagi santri-santri khususnya untuk mencegah penyebaran Covid-19 di pondok pesantren,” jelasnya.

Pihaknya berharap melalui Baksos tersebut merupakan wahana mengedukasi santri pentingnya menjaga diri, dan menjaga kesehatan dengan sebaik-baiknya. (ka)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Peduli Hutan Muria, Ratusan Siswa MTs dan MA Safinatul Huda Ikuti Matsama Bareng Perhutani

19 Juli 2024 - 15:01 WIB

NU Sorong Papua Kirimkan Santri ke Jepara, Salah Satunya Kuliah di UNISNU

16 Juli 2024 - 16:16 WIB

Prihatin Pengguna Transportasi Umum Menurun, Mahasiswa Unisnu Ciptakan Aplikasi JETA

14 Juli 2024 - 22:46 WIB

Rayakan 1 Muharram, NU Ranting Bulungan Gelar Doa Bersama

10 Juli 2024 - 11:52 WIB

Pawai Obor Warga NU Desa Bawu Sambut Tahun Baru 1446 Hijriyah, Momentum Perkuat Semangat Hijrah ke Arah Kebaikan

10 Juli 2024 - 01:31 WIB

Peserta Pawai Obor Desa Bawu berjalan kaki menyambut Tahun Baru Islam 1446 H

YPM NU Jepara Boyong Empat Tropy Juara di Gebyar PAUD dan TPQ Tingkat Jateng

9 Juli 2024 - 09:41 WIB

Trending di Kabar